Monday, 16 October 2017

Apa itu Kode HTML, Kemudian bagaimana cara memasangnya ?


Kode HTML atau kependekan dari kalimat Hypertext Markup Language (HTML) adalah sebuah bahasa markah yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web, menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah penjelajah web Internet dan pemformatan hiperteks sederhana yang ditulis dalam berkas format ASCII agar dapat menghasilkan tampilan wujud yang terintegerasi. Dengan kata lain, berkas yang dibuat dalam perangkat lunak pengolah kata dan disimpan dalam format ASCII normal sehingga menjadi halaman web dengan perintah-perintah HTML. Bermula dari sebuah bahasa yang sebelumnya banyak digunakan di dunia penerbitan dan percetakan yang disebut dengan SGML (Standard Generalized Markup Language), HTML adalah sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web. HTML saat ini merupakan standar Internet yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh World Wide Web Consortium (W3C). HTML dibuat oleh kolaborasi Caillau TIM dengan Berners-lee Robert ketika mereka bekerja di CERN pada tahun 1989 (CERN adalah lembaga penelitian fisika energi tinggi di Jenewa).

Kode HTML banyak digunakan untuk membuat sebuah web penuh, ini terdiri dari HTML 4 dan HTML 5, kode ini terlihat begitu rumit, kalau belum paham tentunya sulit untuk mengkaji huruf-huruf asing tersebut bagi mereka yang masih belajar blogger atau web, tetapi bagi yang sudah paham, terutama bagi pemblogger yang sudah sekian lama berkecimpung dalam dunia blogger, sudah tidak aneh lagi, serumit apapun kode HTML itu, tentunya sedikitnya bisa paham, paling tidak pengenalan kode-kode tersebut sudah tersimpan pada memory server-server komputer atau file-file kode yang sudah di update melalui program microsoff word atau note. 

Kode HTML, dulu bisa dikatakan kode rahasiah bagi pemblogger, tapi sekarang tampaknya kode HTML ini sudah bukan rahasiah lagi, seperti juga dalam pembuatan web atau blogg,pada awalnya harus bayar, sehingga web atau blog ini tidak banyak diminati, karena dengan hanya berkutat dengan web atau blog tidak ada artinya. Dan dari sekian banyak pengunjung di internet, mereka lebih tertarik terhadap media sosial yang mudah diakses atau tinggal pakai, seperti aplikasi Facebook, Twiter , WhatsApp, Instagram dan yang lainnya, yang memang aplikasi tersebut begitu mudahnya dalam mengakses,menguptude, memosting atau mengupload video atau gambar. Berbeda, ketika seorang hobynya pada blog atau web, tentunya belajar menggeluti suatu aplikasi media sosial ini harus dari dasar pembuatannya harus tahu. Diibaratkan seseorang yang memiliki handphone atau Komputer, tidak saja bisa cara menggunakannya tetapi sekaligus bisa memperbaiki tentang kerusakan pada software atau hardwarenya, begitu coy.

Kemudian bagaimana bentuk elemen kode HTML itu ?.
Bentuk elemen kode HTML terbagi dari beberapa elemen seperti : elemen TAG, BODY, HEAD, ATRIBUT, dan banyak lagi. Dan jika ingin membuat sebuah web atau blog misalnya, hal ini banyak sekali membutuhkan kode-kode yang harus ditempelkan pada entry HTML, secara penuh juga kita harus mengedit HTML terkait thema yang digunakan blog yang baru dibuat, terutama mereposisi template dengan widget-widget pilihan seperti Widget Link, Gambar, Kotak Pencarian, Kategori, Label, Populer Post, dll.

Contoh HTML sederhana
Untuk HTML 4
!DOCTYPE HTML PUBLIC "-//W3C//DTD HTML 4.01//EN"
 "http://www.w3.org/TR/html4/strict.dtd">
<html>
 <head bgcolor=black text=white>
  <title>Selamat Datang di Blog Cagger</title>
 </head>
 <body>
  <p>Halo Sobat!</p>
 </body>
</html>
Untuk HTML 5
<!DOCTYPE HTML>
<html>
 <head style="background-color: black; color: white;">
  <title>Selamat Datang di Blog Cagger</title>
 </head>
 <body>
  <p>Halo Sobat!</p>
 </body>
</html>

Kemudian bagaimana cara mendapatkan kode HTML tersebut?, untuk mendapatkan kode HTML bisa kita lakukan dengan sendiri, sebagai contoh kita ingin mendapatkan kode HTML gambar. Seperti juga mengupload poto atau gambar di beberapa media, banyak orang yang bisa, tetapi dari kebanyakan orang, mereka tidak tahu tentang kode HTML karena dari medsos yang digunakan tidak bisa menampilkan kode HTMLnya. Lain lagi ketika kita memposting gambar atau poto di blogger atau web.
Untuk sekedar contoh akan ane tampilkan kode HTML gambar. Caranya, Buka dashbord Blogger, Klik Entri Baru atau New Entry, Kemudian Klik logo untuk upload gambar (lihat gambar).
Klik logo gambar yang dilingkari warna biru, Kemudian kita akan masuk ke server komputer melalui Hardisk Dokumen atau Hard D, pilih gambar yang akan diposting di halaman blog tadi, (lihat cara mengupload)
1. Upload a). Pilih File <Klik>
2. <Klik) gambar 
3 <Klik> Add Selected
                


Seperti contoh diatas gambar yang akan diupload ditunjukan pada nomor 2, dan akan muncul gambar, di halaman blog. Selamat Datang di Blog Cagger Halo Sobat!

Dengan tampilnya gambar, berarti kita tinggal selangkah lagi untuk mendapatkan kode HTMLnya, cara : <Klik> HTML disamping tulisan Compose pada Dashbord Blogger.

 Ketika sudah diklik maka akan tampak kode HTML gambar tadi.
Jika ditekan Compose, maka akan tampil gambar seperti dibawah
Contoh-contoh Kode HTML lainnya
HTML Atribut
<abbr title="Hypertext Markup Language">HTML</abbr>
HTML Warna
<h3 style="color:orange;">HTML Colors</h3>
HTML Link
<p>Here are some <a href="https://bloggerblogspot-blogg.blogspot.co.id//">Kode HTML</a> to play with.</p>
HTML Komentar
<!-- Write your comment here -->
HTML Format
<form>
...
(form elements go here)
...
</form>
HTML Table
<!DOCTYPE html>
<html>
    <head>
        <title>Table Example</title>
        <style>
            table, th, td {
                border: 1px solid orange;
            }
        </style>
    </head>
    <body>
        <table>
            <tr>
                <th>Table Header</th>
                <th>Table Header</th>
                <th>Table Header</th>
            </tr>
            <tr>
                <td>Table cell</td>
                <td>Table cell</td>
                <td>Table cell</td>
            </tr>
            <tr>
                <td>Table cell</td>
                <td>Table cell</td>
                <td>Table cell</td>
            </tr>
        </table>
    </body>
</html>
HTML Gambar Peta
<!-- Image -->
<img usemap="#ind-cal" src="/pix/examples/indonesia-calung-map.gif" width="200" height="142" 
alt="Map of Indonesia and Calung">

<!-- Map -->
<map name="aus-nz">
    <area shape="poly" coords="3,47,45,12,105,7,140,60,120,125,12,90" href="https://bloggerblogspot-blogg.blogspot.co.id//calung/places/indonesia/" target="_blank" alt="Indonesia">
    <area shape="poly" coords="180,85,200,98,167,142,157,138" href="https://bloggerblogspot-blogg.blogspot.co.id//calung/places/indonesia/" target="_blank" alt="Calung">
</map>
HTML Iframe
<iframe src="/html/tags/html_iframe_tag_example.cfm" width="150" height="150" seamless></iframe>
HTML Script
<input type="button" value="Click me..." onclick="alert('Thanks, I feel better now!');">
HTML Template Blog

Sekian dulu tutorial blognya, s'moga bermanfaat.


 

Subscribe to our Newsletter

Contact our Support

Email us: youremail@gmail.com

Our Team Members

Welcome In Blogg Cagger

ASSALAMUALAIKUM WAROHMATULLOHI WABAROKATUH

Ahlan Wasahlan, Halo sob terima kasih atas kunjungannya di halaman blog ini, s'moga antum puas terkait apa yang tersaji di blog yang sederhana ini, jika berminat dengan tutorialnya, klik saja

Tutorial Blog

Silahkan mampir di halamanku : Klik Disini

Member Login

Lost your password?

Not a member yet? Sign Up!